Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2020

Cara Tanam Cutting Anggur Grapes Agar Cepat Tumbuh Akar

Bagi pecinta/hobi tanaman nalurinya pasti ingin memiliki perbagai jenis tanaman, tak luput tanaman anggur meja, salasatu tanaman yang banyak dimiliki penghobi tanaman. Alvonso/anggur bali Pohon anggur/grape atau anggur meja sangat unik jika dikoleksi, tanaman ini tumbuh merambat, bentuk buah yang cantik, tanaman anggur tumbuh optimal didataran rendah. Cara perbanyakan pohon anggur Pohon anggur perbanyakannya bisa cara pegetativ dari potongan batang/cutting, cangkok juga bisa dari biji. Kebanyakan orang menanam pohon anggur ini dengan cara stek yaitu dari cutting nya atau potongan potongan batangnya, cara tanam dengan stek ini memiliki kelebihan yaitu masa produktif tanaman lebih singkat bisa berbuah pada usia 1 tahun, bahkan ada yang berbuah pada usia 5-8 bulan, kualitas tanaman dan buah tak jauh beda dengan pohon indukanya. Menanam pohon anggur dengan cara stek ini sebenarnya cukup susah-susah mudah, kenapa saya katakan demikian?, karena saya masih sering bertemu deng